DPD RI Jembatani Pengembangan Investasi Indonesia-Arab Saudi
DPD RI - Indonesia membuka peluang investasi di berbagai bidang di Indonesia. Pengembangan investasi Arab Saudi- Indonesia diharapkan dapat...
Aji Mirni Mawarni ST, MM merupakan Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Periode 2019-2024 Daerah Pemilihan Provinsi Kalimantan Timur. Ia lolos ke Senayan dengan perolehan 120.388 suara.
Sebelum mengemban amanah publik sebagai Senator, ia bertugas sebagai Direktur Utama Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Tuah Benua, Kabupaten Kutai Timur.
Dalam perhelatan Pemilu 2024, Aji Mirni Mawarni kembali mencalonkan diri sebagai anggota DPD RI Dapil Kaltim. Ia bertekad melanjutkan pengabdian sebagai wakil daerah di tingkat nasional.
Aji Mirni Mawarni berkomitmen terus berjuang memanfaatkan peluang demi peluang untuk kepentingan dan kesejahteraan masyarakat Kaltim.
Ia akan terus mendorong peningkatan kualitas SDM dan kesehatan masyarakat. Juga berikhtiar membuka ruang guna memperluas lapangan kerja untuk masyarakat Kaltim.
DPD RI - Indonesia membuka peluang investasi di berbagai bidang di Indonesia. Pengembangan investasi Arab Saudi- Indonesia diharapkan dapat...
DPD RI - Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan B Najamudin mengusulkan agar proses pengumpulan data Badan Pusat Statistik (BPS) melalui...
DPD RI - Badan Urusan Legislasi Daerah Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (BULD DPD RI) meminta penjelasan kepada Kementerian Energi dan...
DPD RI - Komite III DPD RI menggelar Rapat Dengar Pendapat dengan Perkumpulan Dokter Seluruh Indonesia (PDSI). Wakil Ketua Komite III Habib Ali Alwi...
DPD RI - Untuk mencapai tujuan penyelenggaraan kesehatan hewan, Komite II DPD RI melaksanakan rapat pleno dengan agenda hasil pengawasan penanganan...
DPD RI - DPD RI menerima penghargaan atas pencapaian perolehan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) minimal 15 kali berturut-turut dari Kementerian...